Hotspot atau adhoc connection berguna untuk menghubungkan beberapa computer yang menggunakan wireless, berguna untuk saling bertukar data tanpa kabel UTP (nir kabel) atau flashdisk.
langkah
langkah membuat hotspot atau adhoc connection :
1.
Klik start
2.
Klik control
panel
3.
Lalu klik Network and Internet
4.
Klik
Network and sharing center, maka akan muncul jendela
seperti ini :
5.
Klik set up
a new connetion or network
6.
Lalu klik “ set up a wireless ad hoc”
dan klik Next
7.
Lalu masukan Network name untuk nama ad hock anda, dan
masukan password jika di perlukan apabila ingin protek yang lebih bagus pilih
wpa2-personal,
Catt : dalam
menambahkan security key/password minimal harus terdiri dari 8 digit.
8.
Check save
this network
9.
Klik
next
10. Finish
Hotspot atau Adhoc Connection